Cari Blog Ini

Selasa, 08 November 2011

HADIRLAH, SAKSIAN DAN IKUTILAH " GELAR EXPO POTENSI DAN BUDAYA SERENGAN SEKAR GUMILAR" DI SEPANJANG JALAN JUDISTIRA KELURAHAN SERENGAN SOLO

GELAR EXPO POTENSI DAN BUDAYA AKAN DIMERIAHKAN

Kamis, tanggal 10 November 2011
Jam. 17.00 s/d 24.00 WIB

1. Tari dari Sanggar Tari Satrwi Retno Budoyo Kelurahan Serengan
2. Tari Nasional dari warga RW.XI
3. Langgam Keroncong Asli

Jum'at, 11 November 2011
Jam. 17.00 s/d 24.00 WIB

1. Tari dari Sanggar tari Sarwi Retno Budoyo Kelurahan Serengan
2. Tari Jawa dari RW.XI
3. Pagelaran Ketoprak Humor

Sabtu, 12 November 2011
Jam. 17.00 s/d 24.00 WIB

1. Karawitan Anak-anak SD dari Sanggar Kelurahan Serengan
2. Pagelaran Wayang Kulit semalam Suntuk dari Sanggar Pedalangan Keluraham Serengan

Minggu, 13 November 2011
Jam. 06.00 s/d 12.00 WIB

Jalan - jalan Sehat Wisata Kampung
dengan obyek wisata Kampoeng Serengan
1. Soto Peluk- Kompeksi Kramayuda-Pondok Suyani  Jamsaren
2. Wiharan- Kampoeng Indutri Blangkon- Bkso Pak Ruk- Indutri Sutlle Cock
3. Posyandu Flamboyan- Sanimas (Sanitasi berbasis masyarakat)-Perpustakaan Kampoeng(taman cerdas)
4. TK. Pamardi Siwi, PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini) Pelita Bandsa-Tanggul (peninggalan PB X)
5. Budidaya Jarak Eno Kelompok Tani Sambung Urip-Toga (Taman Obat Keluarga) PKK-
6. Home Idustry Batik Tulis RW XIII-Gapura (masuk Nominasi Lomba Gapura) RW.XIII
7. Sanggar Tari Sarwi Retno Budoyo-Kelompok Tani Tanaman Hias-Kuliner (Selat mBak Lis)
8. Dimeriahkan dengan Organ Tunggal dan Artis Lokal

Ikutilah Temukan obyek Wisata Seni Budhaya, Bisnis dan rekreasi keluarga

Selasa, 04 Oktober 2011

Fenomena alam di Solo selasa, 04 Oktober 2011

Fenomena alam terjadi di Solo Jawa Tengah pada jam 10.00 WIB sampai dengan 12.00 WIB
 Keterangan gambar:
1- Matahari dalam lingkaran cincin dalam bahasa jawa disebut kalangan
2- gambar satu disela-sela pohon palem nampak indah dan mempesona
3- Pesona Matahari disela-sela pepohonan
4- Warga masyarakat asik menyaksikan dan mengabadikan fenomena alam Matahari dalam lingkaran cincin
5- Warga masyarakat menyaksikan dengan mata telanjang
6- Masyarakat mengabadikan dengan kamera ponsel
7- Pesona Angkasa matahari dalam lingkaran cincin
8- Pesona Angkasadiselimuti awan siang hari

Rabu, 20 Juli 2011

Cerita canda pengobat stress oleh Sudiman, S.IP


Judul: kisah TKW yang terbebas dari hukuman pancung

Kisah ini bermula dari seorang TKW berasal dari sebuah kota penghasil  TKW terbesar dan bekerja sebagai TKW di Negara yang kaya raya dan membutuhkan TKW banyak bahkan setiap tahun tidak pernah absen kedatangan TKW
Kisah Ini menuturkan  dari sekian TKW yang mendapat anacaman hukuman pancung dialah yang paling beruntung karena terbebas dari hukuman pancung (potong tangan) TKW ini bernama Kancilia Sumeh. Kancila dari kata “Kancil” adalah binatang yang cerdik dan selalu lolos dari kematian karena kecerdikanya dalam dongeng penghantar tidur si buyung cerita dari Jawa. Karena wanita maka di panggil Kancilia, sedangkan “sumeh” artinya orang yang selalu tersenyum Kancilia Sumeh artinya wanita cerdik yang suka tersenyum.
Pada suatu hari Kancilia Sumeh diperintah sang majikan untuk masak burung bangau yaitu sejenis burung berkaki panjang dan berparuh panjang. Sang majikan nyerahkan burung bangau yang masih hidup kepada Kancilia Sumeh dan berkata kamu masak burung untuk saya sarapan pagi sebelum berangkat bekerja! Kancilia sumeh segera menerima burung Bangau tersebut dan bergegas menuju dapur. Kancilia Sumeh memasaknya didapur dan aromanya sedap sekali maka timbul keinginan untuk mencicipi masakan itu maka diambilnya satu kaki burung Bangau yang sudah dimasak itu dan dimakannya kemudian masakan burung Bangau yang tinggal satu kaki itu disajikan kepada majikannya.
Singkat cerita majikannya memakan hidangan yang disajikan Kancilia Sumeh itu, selesai makan sang majikan memanggil Kancilia Sumeh dan memarahinya; kamu telah mencuri satu kaki burung Bangau yang kau masak ya jawabnya tidak tuan , majikan jadi tambah marah kamu akan saya hukum pancung potong tangan karena kamu telah mencuri,  saya tidak mencuri tuan jawab Kancilia Sumeh mebela diri, mana ada burung Bangau kakinya cuma satu, ada tuan kalau tidak  percaya saya perlihatkan. Kancilia Sumeh menunjukkan ada satu burung Bangau yang sedang beristirahat bertengger diatas ranting pohon dengan satu kaki; lihat itu tuan ada burung bangau berkaki satu, lalu sang majikan sambil geram menghalau burung Bangau itu dan bertepuk tangan keras-keras burung Bangau itupun ketakutan dan terbang, sambil menunjuk pada Burung Bangau itu lho itu kakinya dua, Kancilia Sumeh menjawab dengan ringan  tuan! Tadi waktu makan pakai ditepuki tangan tidak, sang majikan menjawab ya tidak! , Kancilia Sumeh pun berargumen makanya kakinya tetap  satu karena tidak ditepukitangan. Akhirnya Kancilia Sumeh terbebas dari hukuman pancung potong tangan


Kisah ini hanya rekaan fiktif belaka jika ada kesamaan nama atau karakter pemeran dalam cerita ini hanya sebuah kebetulan saja

Jumat, 01 Juli 2011

INFO SIPA DI PAMEDAN MANGKUNEGARAN

EVENT SIPA DISOLO DISAMBUT ANTUSIAS OLEH MASYARAKAT SOLO RAYA DAN MANCA NEGARA MENGAMBIL TEMA KEJAYAAN TOPENG
diliput oleh. Sudiman, S.IP

Pada tanggal 01 Juli 2011 dimulai jam 20.00

Diawali pementasa tari oleh Didi Ninithowok dari Jogyakarta dengan lakon  Dewi Saratan Jodak mengkisahkan percintaan Dewi Candra Kiran dengan Raden Panji





Kehadiran Bp. Walikota Ir. Joko Widodo disambut dengan semangat oleh masarakat Solo Raya








Pembukaan SIPA ( Solo International Performing Arts} dimeriahkan dengan pesta kembang Api







Jadwal Kegiatan SIPA 2011
01 Juli 2011
@. Prosesi Pembukaan ( Semarak Cadra Kirana Art Center )
@. Hahoe Pyolshyn Gut  Tal-nory (Korea)
@. Didik Nini Thowok (Jogyakarta)
@. Makasar Art (Makasar)
@. Janis Brenner (USA)
@. Teater Sape'I. Sanggar Borneo (Pontianak)
@. Daya Presta ( Jakarta)